Sunday, October 21, 2012

A8T, Ponsel Android Murah Tak Sampai Rp 1 Juta

Satu lagi ponsel Android murah meriah hadir di pasaran. Smartphone dengan ukuran layar 3,5 inch ini dibanderol dengan harga tak sampai Rp 1 juta.
Source Alt

Mitratel Kejar Rp 1 Triliun di 2012

PT Dayamitra Telekomunikasi (Mitratel), anak perusahaan Telkom Group yang bergerak di bisnis penyediaan infrastruktur telekomunikasi, mematok target pendapatan di atas Rp 1 triliun pada tahun 2012.
Source Alt

Ponsel Symbian Lebih Laku dari Windows Phone Nokia

Nokia mengandalkan Windows Phone sebagai sistem operasi smartphone utamanya. Namun Symbian yang pernah sangat lama mereka jagokan masih cukup berjaya.
Source Alt

Sony Tutup Pabrik di Jepang

Agar bisa terus bersaing, mau tidak mau Sony harus melakukan penghematan. Kini, raksasa elektronik itu terpaksa menutup pabrik pembuatan lensa ponsel dan kamera di Jepang.
Source Alt

Kamera Lomo Belair X 6-12 Dibekali Auto Exposure

Kamera Belair X 6-12 dari Lomo berikut selain mengusung desain retro lengkap dengan bellow, juga menyuguhkan berbagai daya tarik lain. Salah satunya adalah auto exposure (AE).
Source Alt

Microsoft Latih Karyawan Bedakan Windows 8 & Windows RT

Apa bedanya Windows 8 dengan Windows RT? Ini menjadi pertanyaan konsumen saat akan menggunakan sistem operasi terbaru Microsoft tersebut. Nah, staf penjualan pun dituntut bisa menjelaskannya.
Source

Yahoo Hengkang dari Negeri K-Pop

Yahoo terpaksa menutup bisnisnya di Korea Selatan. Dominasi web portal lokal di sana memicu keputusan berat tersebut.
Source

RIM Tantang Coding Aplikasi BB10 40 Jam Nonstop

Research In Motion yang tengah menyiapkan BlackBerry 10 coba menantang para pengembang aplikasi dari Indonesia. Para developer ini ditantang untuk mengeluarkan kemampuan terbaiknya dalam waktu 40 jam tanpa henti mulai pukul 00.00 ini.
Source Alt

Wi Fi Gratis Sambangi Pasar Tradisional

Bagaimana rasanya bila warga selalu bisa terhubung ke internet dan melakukan streaming video saat menunggu bus, bahkan belanja di pasar tradisional? Hal itu sepertinya bisa dirasakan di Korea Selatan.
Source Alt

WiFi Gratis Sambangi Pasar Tradisional

Bagaimana rasanya bila warga selalu bisa terhubung ke internet dan melakukan streaming video saat menunggu bus, bahkan belanja di pasar tradisional? Hal itu sepertinya bisa dirasakan di Korea Selatan.
Source Alt

Mencari 'Killer Apps' BB10 Made in Indonesia

Research In Motion tentunya ingin ada aplikasi lain 'made in Indonesia' yang mampu menandingi tiga 'killer apps' yang selama ini digandrungi pengguna BlackBerry di Indonesia.
Source Alt

Google Ancam Blokir Media Perancis

Pemerintah Perancis tengah 'menggodok' RUU yang akan mengharuskan emsin cari online membayar sejumlah uang bila berita yang berasal dari media Perancis ditayangkan dalam hasil mesin pencarian. Google pun tak terima.
Source Alt

RIM: Bisnis Aplikasi di BlackBerry Lebih Untung Dibanding Apple

Produsen BlackBerry, Research In Motion, mengklaim pembuatan aplikasi di BlackBerry jauh lebih murah dan mudah, serta jauh lebih menguntungkan dibandingkan penjualan aplikasi iOS di Apps Store milik Apple.
Source Alt

Trafik Layanan Data Telkomsel Haji Naik 725%

Kurang lebih satu minggu menjelang perayaan puncak ibadah haji 2012, trafik layanan data dari Telkomsel Haji meningkat sekitar 800% dibanding dengan periode yang sama tahun 2011.
Source Alt

Ketika Developer iOS Ikut Hackaton BlackBerry

Ratusan pengembang sedang mengikuti acara Hackaton BlackBerryJam yang digelar di Jakarta. Pemenangnya akan diajak ke Bangkok, Thailand, untuk mengikuti acara BlackBerry 10 Jam.
Source

Peserta Kompetisi Foto Canon Adu Skill di TMII

Dentuman musik membahana di kawasan Plasa Arsipel, Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Di tempat ini ribuan peserta ajang salah satu kompetisi foto akbar Tanah Air menanti keputusan juri.
Source Alt

Beberapa Tips Menjepret Foto Model

Canon Photo Marathon Indonesia 2012 di Jakarta tengah digelar. Sembari menunggu pengumuman dari juri, peserta berkesempatan mendapatkan ilmu fotografi dari 'ahlinya'.
Source Alt

Developer: Pengguna BlackBerry 'Lebih Loyal' dari Android

Popularitas BlackBerry di dunia boleh saja sedang disalip ponsel berbasis Android. Tapi siapa sangka, dalam soal membeli aplikasi premium pengguna BlackBerry lebih loyal ketimbang Android.
Source

Bangun Kota Teknologi, Petinggi Facebook Mengundurkan Diri

Salah satu pejabat tinggi Facebook mengundurkan diri. Joanna Shields, Vice President Facebook yang mengendalikan operasional bisnis di sejumlah negara, memutuskan untuk mencari tantangan lain.
Source

Para Pemenang 'Tiket Emas' ke Hungaria dari Canon

Perburuan 'golden ticket' ke Hungaria dan Manado untuk mengikuti photo clinic telah usai. Dan inilah nama-nama yang berhasil menyabet gelar jawara ajang kompetisi foto akbar dari Canon.
Source

Nokia Persilakan Samsung & HTC Bikin Windows Phone

Nokia mengandalkan Windows Phone sebagai OS smartphone utama. Mereka mengaku tidak takut meskipun beberapa vendor lain juga membuat ponsel berbasis Windows Phone.
Source Alt

Bingung Mau Pesan Apa? Lihat Menunya di Instagram!

Salah satu restoran di Soho, Amerika Serikat memanfaatkan Instagram sebagai buku menu. Pelanggan tinggal mengetikkan keyword khusus di aplikasi tersebut dan menunjuk gambar makanan yang diinginkan.
Source Alt

70 Juta Xbox 360 Sukses Terjual

Microsoft boleh bersenang hati. Perusahaan ini mengumumkan bahwa penjuakan konsol Xbox 360 mereka telah melampaui angka 70 juta unit di seluruh dunia.
Source Alt

Ini Dia Juara Hackaton BlackBerry Jam Indonesia

Aplikasi Soccer Ticker besutan developer dari PT Insipira Solusi Indonesia akhirnya terpilih untuk mewakili Indonesia di ajang BlackBerry Jam di Bangkok, Thailand, akhir November nanti.
Source Alt

Ini Dia Bocoran Harga MacBook Pro 13 Inch Retina Display

Berapa harga Macbook Pro 13 Inch Retina Display? Harga resminya memang belum dirilis Apple. Namun jika Anda sudah kadung penasaran, ini dia bocoran harganya dari beberapa sumber.
Source Alt

Tuesday, October 9, 2012

3 Produk yang Terancam iPad Mini

iPad Mini memang masih sebatas rumor. Namun bila benar ini diumumkan Apple, setidaknya ada 3 produk yang mungkin terancam dilibas oleh iPad Mini.
Source Alt

Inikah Spesifikasi Galaxy S III Mini?

Rumor kehadiran Samsung Galaxy S III Mini semakin menguat. Bahkan, sudah beredar dugaan spesifikasi dari 'adik' Galaxy S III tersebut. Seperti apa?
Source Alt

Pasokan iPod Baru Terbatas

Setelah debutnya yang berbarengan dengan iPhone 5, jajaran iPod baru dikabarkan tengah disiapkan untuk pengapalan. Namun sayangnya, pengapalan awal ini hanya dilakukan secara terbatas.
Source Alt

Seleksi 3G Munculkan Dua Pemenang?

Kementerian Kominfo boleh saja belum memastikan kapan menggelar seleksi third carrier kanal 3G di rentang frekuensi 2.1 GHz. Namun disinyalir, Kominfo lebih memilih untuk mencari dua pemenang dari sisa dua blok yang diperebutkan.
Source Alt

Nurlina Purbo, Ajarkan TI dari Ibu-ibu PKK Hingga ke Arisan

Mulai dari perkumpulan ibu-ibu PKK hingga kelompok pengajian di berbagai daerah, dijelajah Nurlina Purbo dengan semangat. Penggiat ICT for Women ini berupaya mencari celah mengajak perempuan melek teknologi.
Source Alt

Apa Kata Bill Gates Tentang Steve Jobs?

Bill Gates dan Steve Jobs barangkali adalah dua sosok paling terkenal di jagat teknologi. Apa kalimat Bill Gates tentang Steve Jobs yang paling diingat?
Source Alt

Wah! Twitter Lebih Menarik Ketimbang Seks

Salah satu penyebab dinginnya hubungan antara suami istri ternyata bisa berasal dari berbagai hal. Bahkan situs jejaring sosial pun bisa dituding penyebab kurang bergairahnya hubungan ranjang.
Source Alt

Pemilik Game Poker 'Kalah' Rp 36 Miliar Tiap Hari

Pembesut game Poker kini tidak lagi termasuk dalam jajaran miliuner, setiap harinya ia mengalami kerugian sampai Rp 36 miliar.
Source Alt

Bagaimana Membasmi 'Virus' Recycle.bin?

Seringkali pengguna komputer mengaku jika ia diserang oleh virus Recycle bin. Namun apa benar itu adalah sebuah virus komputer? Bagaimana cara mengakalinya?
Source Alt

Duet Mainboard Asus dan Core i7-3770K Pecahkan Rekor

Asus mengumpulkan sekelompok overclocker untuk memecahkan rekor baru, mereka diminta mendongkrak performa Intel Core i7-3770K yang dipasangkan dengan mainboard ROG Maximus V Extreme. Hasilnya?
Source Alt

Tips Memotret Landscape

Gemar melakukan pemotretan landscape? Berikut sejumlah perlengkapan yang disarankan untuk digunakan, beserta kiat-kiatnya agar foto yang dihasilkan tidak mengecewakan.
Source Alt

Google Ancang-ancang Rilis Nexus 10 Inch Murah Meriah

Google kembali menjalin kerjasama dengan Samsung untuk menyiapkan sebuah tablet Nexus baru dengan ukuran 10 inch. Layarnya pun diklaim lebih tajam dari Retina Display iPad. Harganya? Diklaim begitu murah!
Source Alt

Angry Birds Meluncur Bersama Star Wars

Angry Birds dan pasukan Star Wars akan meluncur bersama ke luar angkasa. Kombinasi pasukan yang powerful ini segera memulai misi mereka dalam waktu dekat.
Source Alt

Axis Sediakan Nano SIM Mulai 10 Oktober

Kendati iPhone 5 belum resmi masuk ke Indonesia, namun sudah banyak operator lokal mulai menyediakan nano SIM untuk ponsel tersebut. Kini giliran Axis yang akan menyediakannya dalam waktu dekat.
Source Alt

Perusahaan AS Bangun Data Center Tier 4 di Indonesia

Equinix, perusahaan data center Amerika Serikat, mulai mengekspansi bisnisnya di Indonesia dengan menghadirkan data center kelas Tier 4 yang biasa digunakan oleh raksasa internet global seperti Google, Facebook, dan lainnya.
Source Alt

McAfee Siap Pangkas Jumlah Karyawan

Pembuat software anti virus McAfee berencana untuk merumahkan sejumlah pekerjanya. Kemerosotan industri PC ditengarai menjadi penyebab berita tak mengenakkan ini.
Source Alt

Kebutuhan Data Center di Indonesia Meningkat Pesat

IDC memproyeksi tingkat permintaan akan layanan operasional jasa data center di Indonesia akan tumbuh setiap tahunnya rata-rata sekitar 22% dari USD 71,5 miliar pada tahun 2009 menjadi USD 293 miliar pada 2015 mendatang.
Source Alt

7 Robot Canggih yang Terinspirasi dari Hewan

Perkembangan di dunia robotika kian menakjubkan. Salah satu sumber inspirasi yang melimpah adalah dunia hewan. Berikut ini adalah beberapa robot canggih yang terinspirasi dari mereka.
Source Alt

Google Tawarkan Kartu Kredit

Google memperluas ranah kekuasaannya ke bisnis kartu kredit. Raksasa internet ini menawarkan kartu kredit bagi para pengiklan melalui program AdWords.
Source Alt

FIFA 13, 'Masterpiece' Game Bola di Ponsel

Mendahului Konami, EA sudah meluncurkan FIFA 13 untuk versi mobile, tepatnya versi iOS. Tentu saja ada perubahan yang ditawarkan. Apa saja?
Source Alt

Ini Alasan Steve Jobs Agresif Patenkan Penemuan Apple

Apple dikenal senang menggugat vendor lain yang dinilai melanggar patennya. Apa alasan Apple mematenkan hampir semua hal yang diklaim sebagai penemuannya?
Source Alt

Si Gesit Irit HTC Desire X

Tak lama lagi HTC Desire X segera meramaikan pasar smartphone Tanah Air. Berbekal penampilan menarik serta spesifikasi keren, ponsel ini diharapkan bisa bertaji. Seperti apa kemampuannya?
Source Alt

Konsumen Nexus 7 Mengaku Terima Model 32GB

Sejauh ini, Google hanya mengeluarkan Nexus 7 dengan model 8GB dan 16GB. Namun dikabarkan, seorang konsumen Nexus 7 mengaku menerima piranti ini dengan memori 32GB.
Source Alt

Penyayang Binatang Protes Game Pokemon

Bagi sebagian orang, karakter di game Pokemon terbilang lucu dan menggemaskan. Namun tidak demikian halnya bagi organisasi penyayang binantang PETA yang justru mengecamnya.
Source Alt

Nokia Upgrade Aplikasi Transportasi Lokal

Nokia merilis upgrade untuk layanan pencarian transportasi lokal. Nokia Transport, aplikasi tersebut, kini bekerja di lebih dari 550 kota.
Source